Senja

Senja..
Kamu datang membawa keindahan, menyapa dengan hangatnya mentari terbenam. Menenangkan dan menebar senyum keindahan untuk tiap jiwa yang lelah dengan berbagai hiruk pikuknya dunia.
Senja, jangan pernah bosan untuk datang menghias langit.
Karena hadirmu memberikan energi dan semangat baru setelah hari yang berat berlalu.

-Qoms

Komentar